GEPREK BENZUKU adalah usaha kuliner yang mengangkat cita rasa Ayam Geprek Khas Nusantara dengan sentuhan Nuansa Tradisional yang hangat dan autentik. Berdiri sejak 1 januari 2020, kami hadir untuk memanjakan lidah pelanggan dengan sambal khas, ayam goreng renyah, dan suasana makan yang membawa kembali kenangan kampung halaman.